Selamat Datang Di Blog BU Hera, Anak-anakku yang shaleh dan shaleha,Semoga Ilmunya Bermanfaat^_^

Selasa, 19 November 2019

MATERI AJAR TIK KELAS 2

MATERI AJAR TIK PERTEMUAN 18
KELAS 2B-D
RABU, 20 NOVEMBER 2019



Standar Kompetensi    : Menggunakan Perangkat Lunak Pengolah Gambar

Kompetensi Dasar       : Menggunakan Menu dan Ikon Program Paint



MENGGAMBAR PEMANDANGAN BAWAH LAUT

Siapa di antara kalian yang suka pergi ke Laut ?
Pasti semua siswa sudah pernah pergi bertamasya ke Laut.
Apakah ada yang sudah pernah menyelam di Bawah Laut ?
Kalau sudah, pemandangan nya sangat indah bukan ?

Nah, hari ini kita akan membuat gambar Pemandangan Bawah Laut menggunakan Program Paint, dengan cara sebagai berikut ini :
1.      Klik Ikon Rectangle untuk membuat bingkai.
2.      Klik Ikon Oval / Ellipse untuk membuat Kapal Selam dan Ikan-ikan.
3.      Klik ikon Pencil untuk membuat rumput laut atau terumbu karang.
4.      Warnai gambar menggunakan Fill With Color.

Hasil Gambar Pemandangan Bawah Laut pada Paint adalah sebagai berikut :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar